Cyber Katrox Weblog

Informasi dan Review seputar Internet, Produk, Teknologi, Bisnis Online, SEO, Otomotif dan Blogging

22 Agustus 2008

Mencoba Pasang Widget dengan Rank Widget

Ternyata untuk memasang widget page rank pada Rank Widget itu sangat mudah. Itu terbukti, karena saya sudah mencobanya sendiri. Jika Anda ingin mencoba memasang widget pada website / blog Anda, untuk itu ikuti langkah-langkah berikut ini :
  1. Kunjungi situsnya di rankwidget.com
  2. Kemudian ketik alamat URL website / blog Anda pada kotak input text, seperti contoh Gambar 1.
  3. Setelah itu tinggal pilih / beri tanda "titik" pada button (lingkaran kecil) pada pilihan Google PageRank, Alexa Traffic Rank, Technorati Blog Rank atau Yahoo Search InLink.
  4. Lalu klik pada tombol Get Rank!.
  5. Selanjutnya geser layar kebawah, maka pada bagian Show this rank on your website/blog, akan terlihat beberapa widget dan kode Java script/HTML, seperti contoh Gambar 2.
Yang nantinya kode tersebut Anda copy ke website / blog Anda.

2 komentar:

  1. Widgetnya emang sih bagus, tapi kalo dipsang di blog kita jadi sering keluar popup iklan

    BalasHapus
  2. @BambangOke : Ternyata memang benar, sering muncul popup iklannya. Makasih atas infonya.

    BalasHapus

Silahkan beri komentar dengan bijak dan jangan membuat SPAM